1. Suatu campuran heterogen yang terdiri dari
zat terdispersi dan zat pendispersi disebut:
a. larutan
sejati
b. suspensi
kasar
c. koloid
d. dispersi
kasar
e. dispersi molekular
2. Perbedaan antara sistem koloid dengan
suspensi adalah…..
a. koloid
dapat disaring menggunakan kertas saring, suspensi tidak.
b. ukuran
partikel koloid berkisar antara 10-9 cm – 10-7 cm, sedangkan suspensi
berkisar antara 10-7 cm – 10-5 cm.
c. jumlah fase
koloid ada dua, sedangkan suspensi hanya satu.
d. koloid umumnya bersifat stabil, sedangkan suspensi tidak.
3. Diketahui suatu campuran memiliki
sifat-sifat sebagai berikut :
- Jumlah
fase : 2
- Distribusi partikel :
heterogen
- Penyaringan :
dapat disaring
Campuran tersebut tergolong….
a. larutan
b. koloid
c. emulsi
d. suspensi
e. sol
4. Berikut ini yang merupakan contoh sistem
koloid adalah…..
a. campuran
gula dengan air
b. campuran
garam dengan air
c. campuran
susu dengan air
d. campuran
tanah dengan air
e. campuran
pasir dengan air
5. Berdasarkan fasa terdispersi dan medium
pendispersinya, maka koloid dapat dikelompokkan menjadi…..
a. sol,
emulsi, dan larutan
b. sol,
emulsi, dan buih
c. sol,
emulsi, dan dispersi kasar
d. sol,
emulsi, dan bubuk
e. sol,
emulsi, dan dispersi molekular
6. Ketika susu instan murni dicampurkan
dengan air, yang menjadi fase terdispersi dan medium pendispersi berturut-turut
adalah….
a. air –
air
b. susu -
air
c. susu –
susu
d. air –
air susu
e. air –
susu
7. Sistem koloid yang tersusun dari
fase terdispersi gas dan fase pendispersi padat disebut:
a. emulsi
padat
b. buih
cair
c. emulsi
gas
d. buih
padat
e. sol gas
8. Contoh sistem koloid di bawah ini
yang memiliki fase terdispersi cair dan medium pendispersi cair adalah…..
a. tinta
b. minyak ikan
c. jeli
d. krim
tangan (lotion)
e. cat
9. Di bawah ini yang merupakan contoh sol
padat adalah…..
a. gelas
berwarna dan jelly
b. paduan logam
dan tinta
c. intan hitam
dan mutiara
d. gelas
berwarna dan intan hitam
e. gelas berwarna dan cat
10. Beberapa contoh sistem koloid
1. susu
2. styrofoam
3. cat
4. tinta
5. mayonnaise
6. batu apung
Yang termasuk aplikasi dari sistem koloid
sol cair adalah . .
a. 1 dan 2
b. 2 dan 4
c. 1 dan 3
d. 2 dan 5
11. Roti merupakan salah satu contoh
sistem koloid…..
a. fase
terdispersi gas dan medium pendispersi zat padat
b. fase
terdispersi zat padat dan medium pendispersi gas
c. fase
terdispersi gas dan medium pendispersi zat cair
d. fase
terdispersi zat cair dan medium pendispersi zat padat
e. fase terdispersi zat padat dan medium pendispersi zat padat
12. Koloid mampu menghamburkan cahaya
yang diarahkan kepadanya. Kemampuan koloid untuk menghamburkan cahaya
disebut….
a. hamburan
optis
b. gerak
Brown
c. efek
Tyndall
d. efek Compton
e. sifat
koagulasi
13. Sifat penghamburan cahaya oleh
koloid dikaitkan dengan . . . .
a. jumlah
fase
b. distribusi
partikel
c. viskositas
d. kestabilan
e. ukuran
partikel
14. Jika seberkas sinar dilewatkan ke
dalam campuran NaCl dan air dan campuran
a. campuran
Fe2O3 dan air menghamburkan cahaya sedangkan campuran NaCl dan air
meneruskan cahaya
b. campuran
Fe2O3 dan air meneruskan cahaya sedangkan campuran NaCl dan air
c. campuran
Fe2O3 dan air serta campuran NaCl dan air menghamburkan cahaya
d. campuran
Fe2O3 dan air serta campuran NaCl dan air meneruskan cahaya
e. campuran
Fe2O3 dan air maupun campuran NaCl dan air tidak menghamburkan atau
meneruskan cahaya
15. Perhatikan tabel berikut !
Campuran |
Warna Campuran |
Penggolongan campuran |
|
Larutan |
Koloid |
||
X |
Bening |
… |
… |
Y |
Bening |
… |
… |
Z |
Bening |
. . . |
. . . |
Ketiga campuran dimasukkan ke tabung
reaksi yang berbeda. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk melengkapi tabel
di atas adalah…..
a. masing-masing
tabung reaksi tersebut disinari dengan senter jika berkas sinar
diteruskan maka campuran tersebut tergolong koloid
b. salah satu
campuran dipilih sebagai sampel disinari dengan
senter jika berkas sinar dihamburkan maka ketiga campuran tersebut
tergolong koloid karena warnanya sama
c. masing-masing
tabung reaksi tersebut disinari dengan senter jika berkas sinar
dihamburkan maka campuran tersebut tergolong larutan
d. ketiga
campuran dicampurkan disinari dengan senter jika berkas
sinar dihamburkan maka campuran tersebut tergolong koloid
e. masing-masing
tabung reaksi tersebut disinari dengan senter jika berkas sinar
dihamburkan maka campuran tersebut tergolong koloid
16. Perhatikan data di bawah ini.
No |
Warna campuran |
Keadaan ketika disinari |
|
Sebelum penyaringan |
Setelah Penyaringan |
||
1 |
Bening |
Bening |
Berkas sinar
diteruskan |
2 |
Keruh |
Keruh |
Berkas sinar
dihamburkan |
3 |
Bening |
Bening |
Berkas sinar
diteruskan |
4 |
Keruh |
Keruh |
Berkas sinar
dihamburkan |
5 |
Bening |
Bening |
Berkas sinar
dihamburkan |
Dari data di atas,
yang termasuk koloid adalah…..
a. 1, 2 dan 3
b. 2, 4 dan 5
c. 1, 2 dan 4
d. 3, 4, dan 5
e. 1, 2, dan 5
17. Langit berwarna biru pada siang
hari dan berwarna kuning kemerahan ketika akan terbit atau terbenam matahari.
Peristiwa ini dapat dijelaskan oleh . . . .
a. gerak brown
b. koagulasi
c. efek
tyndall
d. koloid
pelindung
e. elektroforesis
18. Berikut ini merupakan contoh efek Tyndall
dalam kehidupan sehari-hari, kecuali . . . .
a. sorot
lampu mobil pada malam yang berkabut
b. sorot
lampu proyektor dalam gedung bioskop yang berdebu atau berasap
c. berkas
sinar matahari melalui celah daun pohon-pohon, pada pagi hari yang berkabut
d. sorot
lampu pada udara yang bersih
e. berbedanya
warna langit (terkadang berwarna biru dan berwarna merah/oranye pada waktu
matahari terbenam
19. Tidak semua lampu dapat digunakan
untuk menerangi jalan pada saat berkabut. Hal ini karena…..
a. tidak
semua sinar lampu dapat dihamburkan oleh kabut
b. hanya
sinar dari lampu dengan warna tertentu saja yang lebih dapat menembus kabut
akibat berbedanya efek tyndall untuk setiap sinar dengan panjang gelombang
berbeda
c. setiap
sinar dari lampu dengan warna yang berbeda memiliki kesamaan dalam intensitas
cahaya yang dihamburkan oleh partikel koloid
d. efek
tyndall adalah sama untuk setiap warna
e. efek
Tyndall tidak sama untuk setiap sinar yang memiliki panjang gelombang berbeda
sehingga sinar yang lebih banyak dihamburkan lebih cocok digunakan untuk
menerangi jalan pada saat berkabut
20. Jika sinar merah dan ungu dipancarkan
pada saat berkabut, maka…..
a. intensitas
penghamburan warna merah sama dengan intensitas penghamburan warna ungu
b. intensitas
penghamburan warna merah lebih besar dari intensitas penghamburan warna ungu
c. intensitas
penghamburan warna merah lebih kecil dari intensitas penghamburan warna ungu
d. intensitas
penghamburan warna ungu lebih kecil dari intensitas penghamburan warna merah
e. intensitas
penghamburan warna merah dan ungu tidak dapat dibandingkan
21. Pada gerak Brown terdapat suatu
resultan tumbukan yang menyebabkan perubahan arah gerak partikel sehingga
terjadi gerak zig-zag. Hal ini karena….
a. ukuran
partikel koloid cukup kecil, maka tumbukan yang terjadi setimbang
b. ukuran
partikel koloid cukup besar, maka tumbukan yang terjadi setimbang
c. ukuran
partikel koloid cukup kecil, maka tumbukan yang terjadi tidak setimbang
d. ukuran
partikel koloid cukup besar, maka tumbukan yang terjadi tidak setimbang
e. ukuran
partikel koloid cukup besar dan mempunyai energi kinetik yang cukup besar, maka
tumbukan yang terjadi setimbang
22. Gerak Brown pada sistem koloid,
akan membuat partikel koloid menjadi . . . .
a. dapat
mengatasi pengaruh gravitasi sehingga partikel terdispersinya tidak memisahkan
diri dari medium pendispersinya
b. dapat
mengatasi pengaruh gravitasi sehingga partikel terdispersinya memisahkan diri
dari medium pendispersinya
c. tidak
dapat mengatasi pengaruh gravitasi sehingga sistem koloid mengalami pengendapan
(koagulasi)
d. dapat
bergerak ke segala arah sehingga dapat menghamburkan cahaya
e. dapat
menyerap partikel-partikel padat lain yang terlarut dalam suatu sistem koloid
23. Gerak Brown dapat dipengaruhi oleh
perubahan suhu. Jika suhu sistem koloid dinaikkan, maka…..
a. gerak
brown akan semakin cepat karena energi kinetik partikel medium pendispersi
semakin besar sehingga semakin sering bertumbukan dengan partikel koloid
b. gerak
brown akan semakin cepat karena energi kinetik partikel medium pendispersi
semakin besar dan ukuran partikel koloid akan semakin kecil
c. gerak
brown akan semakin lambat karena ukuran partikel koloid semakin membesar
sehingga tumbukan yang terjadi seimbang
d. gerak
brown akan semakin lambat karena suhu yang tinggi akan membuat partikel koloid
menjadi pasif
e. gerak
brown akan semakin lambat karena energi kinetik medium pendispersi semakin
besar
24. Suatu proses penyerapan partikel pada
permukaan zat disebut . . . .
a. absorpsi
b. efek
tyndall
c. koagulasi
d. adsorpsi
e. elektroforesis
25. Koloid dibawah ini yang tidak dapat
dibuat dengan cara kondensasi adalah….
a. Sol belerang
b. sol AgCl
c. sol Fe(OH)3
d. sol amilum
e. sol emas
26. Beberapa aplikasi sistem koloid :
1. Pemutihan
gula pasir
2. Penjernihan
air
3. Pembentukan
delta di muara sungai
4. Pewarnaan
kain
5. Penyadapan
karet
Yang merupakan aplikasi dari sifat koloid
adsorpsi adalah . . .
a. 1, 3 dan 5
d. 2, 3
dan 4
b. 1, 2 dan 5
e. 3, 4
dan 5
c. 1, 2 dan 4
27. Partikel koloid sol dapat memiliki
muatan karena…..
a. ion-ion
tertentu (kation/anion) terakumulasi di dalam partikel koloid sol
b. ion-ion
tertentu (kation/anion) terakumulasi di seluruh bagian partikel koloid sol
c. penyerapan
ion-ion tertentu (kation/anion) pada permukaan partikel koloid sol
d. ion-ion tertentu (kation/anion) diabsorpsi oleh partikel koloid sol
29. Muatan partikel koloid memiliki
pengaruh dalam menjaga kestabilan sistem koloid karena partikel koloid akan . .
. .
a. saling
tarik-menarik akibat bermuatan sejenis sehingga tidak akan pernah memisah
(stabil)
b. saling
tolak-menolak akibat bermuatan sejenis sehingga terhindar dari agregasi
partikel koloid yang mengakibatkan sedimentasi
c. bermuatan
tak sejenis sehingga tidak akan pernah terpisah
d. saling
tolak-menolak akibat bermuatan tak sejenis sehingga terhindar dari
agregasi partikel koloid yang mengakibatkan sedimentasi
e. saling
tarik-menarik akibat bermuatan tak sejenis sehingga tidak akan pernah memisah
(stabil)
30. Suatu cara untuk menunjukkan bahwa
partikel koloid dapat bermuatan dan dapat juga untuk memurnikan koloid dari
partikel-partikel zat terlarut adalah . . . .
a. elektroforesis
b. dispersi
c. koagulasi
d. ultrafiltrasi
e. dialisis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar